Selamat Datang Di Steak 21 Pesawat
Steak 21 Pesawat menyajikan suasana makan layaknya penumpang kabin Pesawat seri BOEING 737-400 dengan nuansa yang elegan dan menarik. Steakfriends akan mendapatkan menu serta pelayanan terbaik dari kru kabin kami. Kami tunggu kehadirnya di Steak 21 Pesawat yang berlokasi di Galuh Mas Karawang
Steak 21 Resto Pesawat Galuh Mas
Tlp: (0267) 864-3733
Taman Galuh Mas, Jl. Galuh Mas Raya Teluk Jambe Karawang.